Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019

Yuk simak logo Limas Tani...

Logo Limas Tani "Logo Limas tani sudah dibuat lho..." Logo Limas Tani telah dibuat demi mengungkapkan lambang kegiatan Limas Tani. Membuat logo pasti ada maknanya.  Yuk simak makna logo Limas Tani di atas. Lambang rumah adalah sebagai pengayom usaha Limas Tani itu sendiri. Dan menjadi lambang bentuk Limas sederhana. Lingkungan masyarakat tani dapat ternaungi dengan usaha sosial kemasyarakatan ini.  Gambar daun hijau yang menjari lima serta awal sebelah kiri menjadi huruf L untuk Limas Tani. Daun itu menggambarkan lima aspek yang menjadi sorotan Limas Tani. Yaitu adalah (a) Masyarakat tani, (b) Ekosistem, (c) Lingkungan, (d) Pertanian dan (e) Produk Lokal.  Tulisan Limas Tani. Merupakan nama badan usaha pertanian terpadu. Gambar daun rumbai- rumbai dibawanya tulisan Tani. Merupakan lambang keanggotaan dari Pumer Grup

Bergabung dengan Pumer Grup

Limas Tani bergabung dengan Pumer Grup        Limas Tani kini bergabung dengan Pumer grup. Tindakan bergabung ini sebagai bentuk layanan  dan menajemen lebih mudah dan terkendali. Pumer Grup adalah badan usaha yang sebelumnya merupakan Pumer Farm, namun karena ingin mempermudah manajemen usaha maka Pumer menjadi manajemen utama dari kedua badan usaha tersebut. Walaupun Limas Tani kini masih membutuhkan dukungan dari Pumer Farm, namun Limas Tani akan tetap berupaya menyelesaikan targetnya di tahun 2025.         Harapan dari penggabungan ini adalah Pumer Grup akan membangun Pumer Farm dan Limas Tani selalu berkarya demi kelestarian ekosistem dan lingkungan.